Description
Simple Reading kami ini akan cocok untukmu yang sibuk atau berada di area berbeda dengan kami. Cukup kirimkan pertanyaanmu untuk dibacakan jawabannya. Reader kami akan membuka kartu dan menuliskan jawaban dari berbagai pertanyaanmu dalam bentuk tertulis.
Menggunakan media kartu tarot yang dapat digunakan untuk menjawab hampir semua pertanyaan, kamu tidak perlu ragu lagi dalam pengambilan keputusan.
Mengapa tertulis? Kamu dapat membacanya kembali sewaktu-waktu. Sehingga jika ada aksi yang harus kamu lakukan, kamu tidak akan lupa. Soal malas melakukan, itu sudah beda cerita loh ya…
Pesan Simple Reading secara Online sekarang juga! Ceritakan apa yang membuat beban pikiranmu, atau apa yang ingin kamu ketahui tentang dirimu. Kami akan memberikan mata, telinga dan hati kami untuk berusaha sebaik mungkin memahami kondisimu dan memberikan wawasan yang didapat dari kartu untuk membantumu.
Note Tarot Reading Konsultasi Online :
- Pembacaan ini hanya berlangsung 1 sesi non-interaktif, setelah jawaban dikirimkan setiap pertanyaan lanjutan harus memesan ulang layanan ini.
- Pastikan data yang diberikan sudah lengkap dan pertanyaan yang diajukan sudah memadai. Jawaban pertanyaan itu dimulai dengan pertanyaan yang tepat.
- Jika ada pembahasan lebih lanjut, hanya mengenai hasil pembacaan yang sudah diberikan (jika ada kalimat kurang jelas, atau belum memahami maksud dari penulisannya), bukan untuk menanyakan pertanyaan lain.
- Kami akan memberikan hasil bacaan maks 1×24 jam HANYA melalui nomor hotline kami atau email resmi kami.